Sunday, February 28, 2010

Memahami Keinginan Romantis Wanita

Bila Anda tidak membuat pasangan anda mengetahui bahwa Ia istimewa untuk Anda, maka anda bukanlah pria romantis. Bahkan meskipun pasangan anda adalah seorang artis atau model yang sangat cantik dan sukses atau wanita karier yang mempesona, sukses dan menawan  hati setiap orang. Ia tetap membutuhkan penegasan dari anda bahwa Ia memang cantik dan mempesona serta sangat istimewa bagi Anda.

Kebanyakan Wanita ingin dicintai, dihormati dan dihargai oleh pasangannya. Wanita sangat senang jika ia di perlakukan dengan istimewa oleh pasangannya. Hanya berbuat sedikit dalam hal ini akan membuat hubungan anda dengan pasangan menjadi kurang dalam dan hambar.

Lalu bagaimana supaya Pria bisa romantis ? Langkah pertama yang harus anda lakukan adalah memberi perhatian. Memberikan perhatian pada pasangan anda bukanlah hanya sekedar duduk di sebelahnya ketika anda berdua nonton TV. Tapi lebih berarti menyadari kehadirannya, menghargainya, melibatkan diri dalam kehidupan anda dan anda dalam kehidupannya. Dan ketika Anda menyadari sesuatu yang indah, unik atau anggun tentang dirinya maka beritahukanlah kepadanya, baik dengan kata-kata maupun tindakan. Bila rambutnya indah dan anda menyukainya maka belailah dengan jemari anda. Sikap yang baru bukan hanya akan memperbaiki hubungan yang  tadinya hambar menjadi bermakna, tetapi juga akan membuat pasangan anda merasa lebih baik dengan dirinya sendiri.

Wanita yang Anda cintai mengginginkan Anda mengggangap dirinya menggagumkan. Ia ingan Anda menjelajahi dirinya seperti sebuah negeri baru. Bahkan bila anda telah tidur disisinya selama bertahun tahun, ada begitu banyak hal dalam dirinya yang tidak anda ketahui. Buatlah Dia berani menceritakan akan mimpi-mimpinya, fantasinya dan cita-citanya. Bagaimana Anda memahami keinginan romansa Wanita? Berikut ini beberapa tips yang boleh anda coba

#) Ungkapkan Penghargaan Anda Dengan Kata-kata
Walaupun Anda sering bersamanya, Ada baiknya anda katakan bahwa anda santa mengerti dan memahami apa yang menjadi keingginan pasangan anda dalam menjalani kehidupan bersama. Lebih baik disampaikan secara langsung ke telingganya mungkin melalui bisikan mesra sewaktu mau bercinta.

#) Cintailah Dia Sebagaimana Dirinya yang Sebenarnya. Seorang pria sebenarnya tidaklah harus memiliki body bagus seperti atlet, wajah tampan seperti bintang film atau dompet tebal seorang Bankir untuk menjadi romantis. dan wanita tidak perlu glamor untuk mengginginkan keromantisan. Ia tak perlu menjadi dewi, atau ratu untuk memperoleh hormat, penghargaan dan pujian. Ia anggun sebagaimana dirinya. Biarkan Ia mengetahui itu, doronglah kekuatannya, rayakanlah keberhasilannya, hargai dirinya dengan sebenarnya.

#) Menghargai apa yang dilakukannya
Entah ia bekerja sepanjang hari di kantor atau megurus rumah tangga., ia melakukan banyak hal tanpa mendapat komentar, tanpa mendapat penghargaan. jangan meremehkan apapun. Perhatikan apa yang dilakukannya dan beritahukan kepadanya mengenai keberhasilannya, hargai dirinya dengan sebenarnya.

#) Ketahuilah Kegeniusannya
Ia ingin anda mengetahui ide idenya yang kreatif, nasehat yang berguna, dan bahkan mungkin suatu pembicaraan yang lucu, bahwa ia mempunyai kelebihan. Ia mungkin menawarkan sebuah ide, mungkin berhubungan dengan rumah anda, pakaian anda atau pekerjaan anda. daripada menerimanya begitu saja lebih baik anda memberitahukan bahwa anda menghargainya.

#) Akui Kecantikannya
Walau pasangan anda tidak secantik bintang film, tapi biarkan ia mengetahui bahwa bagi anda ia adalah wanita paling cantik sedunia. Daripada mengatakan "kamu cantik" mungkin ia tidak percaya. Tunjukkan sesuatu yang istimewa tentang penampilannya saat ini. "Baju itu mempertegas bentukmu yang indah" atau "Rambutmu terlihat makin indah di bawah sorot cahaya lampu".
 
  
 
 

Mencari Zona Erotis Kenikmatan Pada Wanita dan Pria ( G-Spot )

Mencari Zona Erotis Kenikmatan Pada Wanita dan Pria ( G-Spot )

Setiap orang pria maupun wanita memiliki zona-zona tertentu yang merupakan pusat rangsangan dalam berhubungan seks. Zona ini merupakan pusat rangsangan yang akan memicu seluruh aktivitas seks dalam mencapai orgasme yang luar biasa. Dimana saja letaknya.

 
Danielle Schmitz (25) menemukan zona kenikmatan tersebut saat berhubungan dengan secara tidak sengaja. "Saat itu aku dan suamiku melakukan hubungan seks dengan gaya menungging. Ketika Ia memasukkan penisnya sedikit demi sedikit, saat itulah aku merasakan kenikmatan yang belum pernah aku rasakan sebelumnya yaitu orgasme puncak yang tiada duanya", kata Danielle.

"Baru saat itulah aku merasakan orgasme tanpa melalui fase rangsangan di klitoris. Rasanya bercampur menjadi satu antara ketegangan, sakit dan kenikmatan serta perasaan lainnya. Seakan akan tubuhku bergetar dan setelah itu perasaan bergetar itu berubah menjadi perasaan bahagia," ungkapnya lagi.

Itulah sedikit pengakuan Danielle mengenai orgasme yang ia rasakan tanpa melalui tahap rangsangan pada klitoris seperti yang biasa orang lakukan dalam berhubungan seks. Para ahli seksologi memandang hal tersebut sebagai hal yang wajar wajar saja, sebab sebenarnya pada setiap orang memang memiliki zona-zona tertentu yang amat sensitif yang jika berhasil dikenainya rangsangan dapat menimbulkan perasaan yang dialami oleh Danielle bagi pasangan anda.
 
  

 
Jika anda mebaca kisah Danielle tersebut, itulah yang dinamai dengan zona Grafenberg atau biasa disingkat dengan zona G. Seperti harta karun banyak orang yang belum mengetahui zona tersebut. Padahal zona itu secara mutlak harus terkena saat berhubungan seks untuk memberikan sensasi kepuasan puncak kenikmatan. Zona G tersebut terletak di belakang dinding vagina depan dan menurut para ahlisetiap wanita pasti memilikinya.

Apa keistimewaan titik G ini? Beverly Whipple PhD mencoba memberikan informasi ini kepada anda. Daerah panas dan sensitif inilah yang memicu suatu rangsangan seksual yang berbeda berbeda dengan apa yang anda lakukan pada klitoris. Dampak yang ditimbulkannya adalah gelombang kenikmatan yang mengaliri seluruh tubuh pasangan anda dan bukan hanya di daerah kemaluan saja. Bahkan kenikmatan tersebut merupakan suatu sensasi yang sangat mendalam yang kadang kala sangat sulit dikontrol dampak kenikmatannya.

Sedangkan pada pria, mereka juga memiliki zona kenikmatan yang sama, yaitu di daerah sekitar buah zakar dan prostat pria. Bila daerah ini tepat terkena rangsangan dengan cara mengelitik, mengelus atau bahkan memijatnya maka akan memberikan suatu perasaan luar biasa nikmatnya.

  
  
Zona G Pada Wanita
Setelah mengetahui keistimewaan dan manfaat dari titit G ini, ada baiknya anda mulai mencoba mencari dan menemukannya. Perlu diketahui bahwa tidaklah mudah untuk menemukannya dan perlu waktu untuk mendapatkan daerah yang tepat. Karenanya jangan putus asa jika belum ketemu, karena jika berhasil menemukannya maka anda akan sangat senang dan puas.

Lokoasi tepat dari zona G ini adalah berada dibelakang dinding depan vagina, disekitar (belakang) garis bulu kemaluan. Di daerah antara bibir vagina dan leher rahim. Seperti sebuah jam kecil dalam vagina, dengan penunjukkan 12 jam ( tempat khusus). Tetapi zona G pada wanita adalah arah pukul 11 dan pukul 1.

Anda dapat mencarinya sendiri dengan jari-jari anda, tetapi lebih disarankan agar dilakukan bersama pasangan anda. Hal ini karena bisa jari jari-jari anda kurang panjang atau memiliki keterbatasan untuk menjangkaunya. Alasan digunakannya jari pasangan anda adalah karena dengan jari pasangan anda dapat mengatur tekanan yang terukur dan dengan jari akan lebih mudah untuk merasakan suatu getaran.

  
  
Pada praktek pencariannya, Anda/wanita dapat tidur telentang, biarkan jari-jari pasangan anda menari-nari. Gerakan jari naik-turun dan keluar-masuk, harus dilakukan dengan perlahan-lahan dan lembut. Seterusnya bisa ditambah kekuatannya dengan menekan lebih keras.

Setelah terkena rangsangan, daerah tersebut akan mengeras seperti penis saat terangsang. Saat itulah anda/wanita dapat merasakan dan bisa mengidentifikasikan daerah tersebut. Anda dapat juga melakukan rangsangan eksternal, yaitu dengan menekan daerah perut. Memang saat itu mendadak anda terasa mau buang air kecil pada rangsangan pertama, namunsetelah pemijitan dilakukan sampai sepuluh detik, rasa yang muncul hanyalah sensasi kenikmatan yang hebat.

Setelah mengetahui dengan tepat letak zona G tersebut, anda/pria bisa melakukan perubahan teknik baik dengan tekanan tangan atau lidah untuk membuat batas-batas orgasme tetap menjulang tinggi. Dan faktanya adalah pengguasaan teknik baru anda kuasai saat itu.

 
Tindakan yang anda dan pasangan lakukan tersebut biasa disebut langkah-langkah pada zona G untuk memperlambat dan menyisakan orgasme. memperlambat proses orgasme tersebut dengan maksud untuk mengumpulkan gelora orgasme baik yang didapat melalui rangsangan klitoris maupun zona G. Kombinasi keduanya akanmenghasilkan suatu puncak yang berupa orgasme dasyat, karena konsentrasi yang terdapat di daerah kemaluan secara bersamaan serasa keluar dari tubuh.

ZONA G ALA KAMASUTRA
Posisi dalam bersengama sangat berkaitan dengan pencapaian orgasme, bahkan dengan posisi saat berhubungan seks memiliki arti penting sebab posisi tersebut dapat apakah terkena dengan mutlak atau tidak sama sekali.

Seorang wanita bernama Lisa Kranisky bercerita "Aku merasakan orgasme yang luar biasa saat berada diatas tubuh suamiku, karena saat senjatanya menembus kemaluanku, miliknya itu tepat mengenai bagian depan dinding vaginaku."

 
  
  
Selain posisi tersebut masih banyak posisi lain yang dapat memberikan orgasme ala zona G. Orgasme dapat terjadi karena saat penis melakukan penetrasi di liang vagina, pada saat itulah di mungkinkan zona G dapat terkena. Posisi lain yang baik adalah posisi konvensional dimana wanita ada di bawah telentang dan pria di atasnya. Pada posisi ini dianjurkan untuk menganjal atau meletakkan bantal di bawah pantat wanita. Dengan posisi ini besar kemungkinan saat penis masuk akan mengenai zona G dan pada saat yang sama dapat juga mengenai klitorisnya sekaligus. Dengan menganjal pantat wanita dengan bantal juga membuat penetrasi di mungkinkan bisa full atau sedalam mungkin.

Anda dan pasangan dapat mencoba gaya atau posisi lainnya yang mungkin belum pernah anda lakukan. Selain sebagai sarana mencapai kepuasan, posisi dan gaya yang bervariasi juga merupakan wujud interaksi antara suami dan istri.
 
  
  
ZONA G PADA PRIA
Selain wanita pria juga mempunyai zona G ini. Letaknya tepat di bawah kemaluan, persisnya disaluran prostat. Dengan gelitikan dan sentuhan dari yang lembut sampai yang kuat akan memberikan sensasi dan rangsangan birahi padanya. saluran prostat tersebut memang berperan terhadap rangsangan dalam tubuh laku-laki saat dia tengah terpicu rangsangan seksualnya. Organ-organ tersebut memang sangat kaya dengan simpul syaraf yang sangat sensitif.
 
  
POMPA PROSTATNYA
Cara paling mudah untuk merangsang pada pria adalah, lakukan sentuhan atau gelitikan pada daerah buah zakarnya. Daerah ini secara teknis merupakan daerah yang bebas dari bulu-bulu kemaluan sehingga dengan mudah rangsangan dilakukan pada daerah ini.

Wilayah antara buah zakar, prostat sampai dengan anus pada pria biasanya disebut dengan perineum. Tekan atau pompa daerah ini dengan gerakan yang lembut disertai pijatan-pijatan sensual. Saat melakukan pijatan tersebut perhatikan posisi dan langkah selanjutnya. Mintalah pria pasangan anda untuk tidur telentang dan duduklah diantara kedua kakinya. Dengan satu tangan pijatlah perineumnya, anda dapat juga mengunakan minyak pelumas khusus yang disukai. Hal ini dimaksudkan untuk memberi aksen pada gerakan atau pijatan yang anda lakukan. Saat hendak mencapai orgasme, dengan gelagat yang ditunjukkannya, segera hentikan manuver tersebut, hal ini untuk memberikan tambahan sensasi yang membawa pada batas puncak kenikmatan. Selain itu anda juga dapat melakukan hal lain, saat memijat zona G tersebut. Tapi perlu diingat untuk melakukan istirahat sebentar sebab manuver pompa tersebut dapat menimbulkan efek hilangnya mati rasa pada zona tersebut.

Dengan gelitikan dan sedotan dengan mulut pada daerah perenium juga di sarankan tangan anda menekan bagian tersebut. "Saat istriku mulai melakukan oral dan jari-jari tangannya menekan daerah bawah kemaluanku, aku merasakan suatu sensasi orgasme yang luar biasa yang belum pernah aku rasakan sebbelumnya" kata seorang pria bernama Bernie. 

 

Mengungkap Misteri G-Spot

Misteri tititk G yang dapat memberi kenikmatan dan sensasi yang dasyat saat berhubungan seksual sampai sekarang memang masih menjadi silang pendapat para wanita dan tentunya para ahli seksologi. Umumnya para wanita memang sulit menemukan titik G yang konon berada pada dinding depan vagina sekitar satu setengah hingga dua inci dari lubang luar vagina. Kesulitan menemukan daerah ini terjadi tidak semua wanita siap menerima rangsangan secara "sadar" saat mencapai titik ini.
 
  
  

Memang pada akhirnya pendapat ini di kembalikan pada pikiran kita masing-masing, bahwa G-Spot tidak bisa hanya diperdebatkan tapi harus dicari dan dirasakan. Penelitian terhadap daerah ini terus dilakukan, termasuk hubungannya dengan orgasme atau ejakulasi pada wanita.
  
  

 
Jika Anda ingin menemukan titik G-Spot Anda, sebaiknya gunakan alat yang tepat, aman dan bersih karena vagina sangat sensitif. Pencarian ini akan sangat menyenangkan jika dilakukan bersama pasangan anda, apalagi jika anda bisa mendapatkannya. Anda dapat menemukan berbagai rangsangan yang cocok untuk anda. Tak jarang wanita menemukan sensasi erotisnya dengan rangsangan menggunakan tangan pasangannya. Dengan penjelajahan lembut menelusuri liang vagina dan sesekali tekanan dapat membuat wanita mencapai puncak kenikmatan.
  
  
  
Umumnya rangsangan dengan penis lebih efektif dilakukan, apalagi jika dilakukan dengan rileks dan tekanan yang tetap, bukan gerakan mekanis maju-mundur seperti biasa. Rangsangan G-Spot biasanya perlu tekanan yang kuat dan stimulan. Jika secara bertahap tekanan bertambah hingga titik maksimum, Anda akan mendapatkan kenikmatan erotis tanpa sakit sedikitpun. Pencapaian klimaks wanita berbeda-beda tergantung tekanan yang diterimanya. Karena itu G-Spot disebut sebagai daerah rawan rangsangan berupa jaringan pada dinding bagian depan vagina, yang paling dekat dengan dinding perut. Letaknya yang terdapat dibelakang klitoris seperti halnya kelenjar prostat pada pria.
  

 
Rangsangan pada G-Spot menimbulkan orgasme yang berbeda dibandingkan rangsangan pada klitoris. Rangsangan ini dapat menimbulkan orgasme yang disertai ejakulasi pada wanita, namun cairan yang keluar bukanlah sperma seperti pada pria saat ejakulasi. Cairan ini berasal dari kelenjar skene di sekitar urethra atau saluran air kencing. Karena itu cairan ejakulasi tersebut dikeluarkan melalui saluran air seni akibat kontraksi otot panggul.
  

Walaupun cairan itu bukan air seni tapi wanita akan merasa ingin buang air kecil pada saat itu. Wanita pada saat itu kehilangan kontrol pada kandung kemihnya dan karenanya menahan diri dari kegiatan seksual beberapa saat untuk menghindari pembuangan air seni.

Selain memberi kenikmatan, ternyata beberapa peneliti dari Amerika mengatakan bahwa proses evolusi kemungkinan telah mendesain daerah itu menjadi organ yang dapat mengurangi rasa sakit saat melahirkan, daerah ini juga memiliki efek pereda nyeri saat melahirkan. Jadi mengapa tidak dari sekarang anda mengenali G-Spot Anda?.    
 

Etika di Saat Bercinta

Memberi dan menerima merupakan kunci keberhasilan hubungan seksual. Namun memberi dan menerima di antara pasangan satu dengan pasangan yang lainnya akan berbeda. Beberapa "aturan" penting di bawah ini bisa anda pertimbangkan dengan pasanagn, agar etika seksual dalam hubungan intim bisa berjalan lancar dan memuaskan.


BERSIH MENGAIRAHKAN
Jangan memulai "foreplay" apalagi persetubuhan jika tubuh anda masih bau keringat dan kotor. Apalagi bau rokok, minuman keras dan bau makanan yang menimbulkan rasa tidak sedap. Akan lebih baik jika anda membersihkan badan anda,mandi dan kalau perlu memakai parfum kegemaran pasangan anda agar anda tampil mengoda dan mengairahkan. 


JANGAN MENOLAK
Permintaan untuk melakukan sesuatu tidak hanya berlakuku bagi pasangan-pasangan yang baru pertama kalinya bercinta saja. Jika perlu serahkanlah pada pihak wanita, kapan dia hendak melakukan penetrasi. Hanya wanita yang tahu kapan dia benar benar siap untuk menerima.
 
  
  
  
  

EKSPRESI KEPUASAN
Ketika Pria sudah mencapai puncak, itulah akhir dari kegiatan seks anda. Namun wanita bisa memperoleh klimaks berkali-kali. Sebaiknya anda memastikan bahwa pasanganya sudah memperoleh kepuasan terlebih dulu. Itu adalah tindakan yang bijak. Mengetahui bahwa anda sudah berhasil memuaskan pasangan akan memberi ekstra kepercayaan diri.

  
 

Latihan Dasar Kekuatan Seksual

Seperti kita ketahui fungsi otot sebagai penguat tubuh dan sebagian dari otot khusus untuk aktivitas seksual. Otot-otot itu ada yang mempergunakan sistem "sadar" dan ada pula yang mempergunakan atau bekerja secara "tidak sadar" atau refleks. Anda bisa melatih otot-otot untuk menambah kekuatan dalam kegiatan berhubungan seks. Berikut ini tiga latihan dasar pembentukan tubuh untuk kekuatan Seks.

 

PUSH UP
Latihan push up dapat dilakukan dengan lutut atau ujung kaki. Sedangkan tangan boleh mengepal atau terbuka. Kegunaan dari latihan ini adalah untuk membantu otot-otot bahu untuk keseimbangan dalam berhubungan intim. Sehingga bila saat bersenggama Anda berada di posisi di atas, tidak akan terlalu menekan atau memberatkan pasangan anda. Selain itu tidak membuat Cepat Lelah.

  

OTOT PAHA
Caranya mudah, anda duduk, kemudian gulirkan sebuah bola pada bagian paha masing-masing lima kali. Lakukan bergantian paha kiri dan paha kanan. Kemudian istirahat dan tarik nafas panjang/dalam. Lakukan dalam hitungan 10 kali. Latihan ini berguna untuk memperkuat otot-otot paha yang banyak hubungannya dengan kelamin. Apabila otot paha mengeras maka otot-otot pada organ tersebut di anggap normal untuk berhubungan Seks.

  

PINGGANG DAN PINGGUL
Ambil posisi telentang di tempat tidur atau lantai. Tekanlah pinggang ke depan atau atas. Pegang bagian permukaaan pinggul. Angkat kaki ke depan dan ke atas/ hampir lurus. Hitung sampai lima dan lakukanlah sepuluh kali. Latihan ini bermanfaat untuk memperkuat otot-otot pinggul sehingga berguna untuk mengadakan kontrol ketika posisi anda berada di atas saat bersenggama. Pengendalian pinggul ini untuk menyeimbangkan gerakan pinggul pasangan. Latihan ini juga berperan membantu agar pasdangan mencapai orgasme.